Problematika Pembelajaran Sastra Secara Daring di MTsN 11 Tanah Datar

Authors

  • Rafdisyam - Rafdisyam Prodi S3 IlmuKeguruan Bahasa, Universitas Negeri Padang, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33603/dj.v8i1.4349

Abstract

Abstrak. Perubahan sistem pembelajaran konvensional menjadi daring akibat pandemi covid-19 mengalami problematika dalam pelaksanaannya. Pembelajaran sastra yang berada dalam ruang lingkup Mata Pelajaran Bahasa Indonesia menjadi sorotan yang menarik karena sebelumnya dunia sastra telah mengalami perubahan ke arah digital. Meskipun demikian, pelaksanaan pembelajarannya secara daring tidak terlepas dari problematika. Tujuan penelitian ini untuk mengungkap problematika pembelajaran sastra secara daring di MTsN 11 Tanah Datar dari segi guru, siswa, kurikulum, dan sarana. Penelitian dilakukan dengan metode kualitatif. Hasil penelitian tersebut menyimpulkan delapan problematika dalam pembelajaran sastra di MTsN 11 Tanah Datar. (1) guru kesulitan menghadapi siswa yang pasif, (2) guru tidak dapat mengikuti rancangan pembelajaran, (3) guru menghadapi kenyataan bahwa ada siswa yang tidak mengikuti kelas daring sama sekali, (4) guru harus menciptakan metode yang berbeda, (5) guru terbatas dalam mengevaluasi, (6) masih ada siswa yang tidak memiliki gawai, (7) kualitas jaringan yang buruk, (8) kebosanan siswa, (9) belum ada kurikulum khusus pandemi, dan (10) belum adanya sistem e-learning yang mumpuni.

Kata Kunci: problematika, pembelajaran, sastra, daring

Author Biography

Rafdisyam - Rafdisyam, Prodi S3 IlmuKeguruan Bahasa, Universitas Negeri Padang

Mahasiswa Program Doktor Ilmu Keguruan Bahasa

References

Endraswara, Suwardi. 2008. Metodelogi Penelitian Sastra. Yogyakarta: Media Pressindo.

Evayanti, Desi. 2020. Efektivitas Pembelajaran Melalui Metode Daring (Online) Dalam Masa Darurat Covid-19: STIT Al-Khifayah Riau Sumber Negeri Serumpun. [Online]. Available https://www.stit-alkifayahriau.ac.id

Hapsari dan Fitria. 2020. Efektivitas Pembelajaran Daring Mata Kuliah Evaluasi Pengajaran Bahasadan Sastraindonesia Masa Pandemi Covid-19: Jurnal Ilmiah SEMANTIKA Volume 2, No. 01, Agustus 2020, p. 11-20 (online)availablehttp://jurnal.umus.ac.id/index.php/semantika/article/view/259/semantika

Hidayat, Arif. 2008. Sastra Cyber: Alternatif Komunikasi antara Karya Sastra dan Masyarakat Pembaca: Komunika. Volume 2 No 2 tahun 2008.

Mustaqim. 2020. Efektivitas Pembelajaran Daring Menggunakan Media Online Selama Pandemi Covid-19 Pada Mata Pelajaran Matematika: Al asma: Journal of Islamic Education ISSN 2715-2812 (Online) Vol. 2, No. 1, May 2020

Oemar, Hamalik. 2001. Kurikulum dan Pembelajaran. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Pratiwi, Ericha Windhiyana. (2020). Dampak Covid-19 terhadap Kegiatan Pembelajaran Online di Sebuah Perguruan Tinggi Kristen di Indonesia: Jurnal Perspektif Ilmu PendidikanVol.34 No. 1 April tahun 2020 hlm. 1-8. [Online]. Available: http://doi.org/10.21009/PIP.341.1

Pusat Bahasa Depdiknas. 2005. Kamus Besar Bahasa Indonesia. Jakarta: Balai Pustaka

Ratna, Nyoman Kutha. 2009. Stilistika, Kajian Puitika Bahasa, Sastra, dan Budaya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar

Wicaksono. 2019. Revolusi Pengajaran Sastra Indonesia 4.0: Prosiding Seminar Nasional 2019 “Bahasa, Sastra, dan Pembelajarannya di Era Digital”

Published

2021-02-20

Citation Check