Peningkatan Kemampuan Koneksi dan Self Efficacy Matematis melalui Model Learning Cycle 7E

Authors

  • Fera Anindya Bunga Asmara SMP Negeri 2 Karangpawitan, Indonesia
  • Susilawati Susilawati SMA Negeri 1 Dukupuntang, Indonesia
  • Nenden Mutiara Sari Universitas Pasundan Bandung, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.33603/jnpm.v5i1.3628

Abstract

Abstrak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan kemampuan koneksi matematis dan self efficacy siswa yang memperoleh pembelajaran model Learning Cycle 7E. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuasi eksperimen dengan desain penelitian kelompok kontrol pretes-postes. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XI di salah satu SMA negeri di Garut. Untuk sampel penelitiannya terdiri dari 2 kelas. Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa soal uraian tes kemampuan koneksi matematis dan skala self efficacy. Data yang terkumpul kemudian diolah menggunakan software SPSS 20.0 for windows. Hasil penelitian menunjukkan bahwa peningkatan kemampuan koneksi matematis siswa yang memperoleh pembelajaran model Learning Cycle 7E lebih baik daripada siswa yang memperoleh model pembelajran biasa; peningkatan self efficacy siswa yang memperoleh pembelajaran model Learning Cycle 7E lebih baik daripada siswa yang memperoleh model pembelajaran biasa; tidak terdapat korelasi antara kemampuan koneksi matematis dan self efficacy siswa yang memperoleh pembelajaran model Learning Cycle 7E.

Kata Kunci: Learning Cycle 7E, Koneksi Matematis, Self efficacy.

References

Alfin, M. B., Hidayati, Y., Hadi, W. P., & Rosidi, I. (2020). Analisis Kemampuan Berpikir Kritis Siswa Terhadap Pembelajaran Hypothetico-Deductive Reasoning Dalam Learning Cycle 7E. Jurnal Penelitian Pendidikan IPA, 4(2), 75-81.

Apriani, D., Sujana, A., & Kurnia, D. (2016). Penerapan model pembelajaran learning cycle pada materi perubahan sifat benda untuk meningkatka hasil belajar siswa. Jurnal Pena Ilmiah, 1(1):781-790.

Arifin, N. (2019). Upaya Meningkatkan Self-Efficacy Siswa Dalam Pembelajaran Matematika Melalui Problem Based Learning. Pendas Mahakam: Jurnal Pendidikan Dasar, 3(3), 255-266.

Balta, N., & Sarac, H. (2016). The Effect of 7E Learning Cycle In Science Teaching : A meta Analisys Study. European Journal of Education Research 5(2), 61-72.

Badjeber, R., & Fatimah, S. (2015). Peningkatan Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMP melalui Pembelajaran Inkuiri Model Alberta. Jurnal Pengajaran MIPA 2(1). 18-26.

Bahri, S., & Adiansha, A. A. (2020). Pengaruh Model Learning Cycle 7E dan Kecerdasan Interpersonal Terhadap Pemahaman Konsep IPA. Jurnal Pendidikan Anak, 6(1), 44-51.

Febriana, R., Rahmi, R., & Putri, G. E. (2020). Pengaruh Self-Efficacy terhadap Pemahaman Konsep Matematika dengan Menerapkan Model Discovery Learning pada Siswa Kelas XI MIA 1 SMA N 5. Edumatica: Jurnal Pendidikan Matematika, 10(1), 27-34.

Ferdyansyah, A., Rohaeti, E., & Suherman, M,M. (2020). Gambaran Self Efficacy Terhadap Pembelajaran. FOKUS 3(1), 1-10.

Francis, A. A., & Mabel, I. I. (2015). Effects Of 7e Learning Cycle Model And Case-Based Learning Strategy On Secondary School Students’ Learning Outcomes In Chemistry. JISTE 19 (1), 1-10.

Hasanah, U., Rosyida, I., & Dewi, R, N. (2019). Mathematics Communication Skill Seen from Self-Efficacy of Junior High School Students on 7E Learning Cycle with Ethnomathematics Nuances. UJMER 10(2), 190-196.

Manalu, S, C, A., Septiahani, A., Permaganti, B., Melisari, M., & Yeti. (2020). Analisis Kemampuan Koneksi Matematis Siswa SMK Pada Materi Fungsi Kelas XI. Jurnal Pendidikan Matematika 4(1), 254-260.

Maulani, F. I., Amalia, R., & Zanthy, L. S. (2020). Kontribusi Self Efficacy Terhadap Prestasi Belajar Matematika Pada Siswa Sma. MAJU: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 7(1), 1-10.

Nabilah, Suhendra, S., & Yulianti K. (2019). The Efforts Of Improving Mathematical Connection Ability Of Senior High School Student With 7e Learning Cycle Model. Journal of Physics: Conference Series 1157(4), 1-8.

Nopiyani, D., Turmidi, & Prabawanto, S. (2016). Penerapan Pembelajaran Matematika Realistik Berbantuan GeoGebra untuk Meningkatkan Kemampuan Komunikasi Matematis Siswa SMP. Mosharafa: Jurnal Pendidikan Matematika, 5(2), 45-52.

Novferma, N. (2016). Analisis Kesulitan Dan Self-Efficacy Siswa SMP Dalam Pemecahan Masalah Matematika Berbentuk Soal Cerita. Jurnal Riset Pendidikan Matematika, 3(1): 76-87.

Nur, M. S., Prihatiningtyas, N. C., & Rosmaiyadi, R. (2020). Kemampuan Representasi Matematis Siswa SMP pada Model Learning Cycle 7E dan Problem Based Learning pada Materi Statistika. Variabel, 3(1), 26-35.

Permendikbud. (2014). Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 59 Tahun 2014 Tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah. Jakarta: Departemen Pendidikan dan Kebudayaan.

Purnamasari, S. R. (2017). Penerapan Model Learning Cycle 7e (Elicit, Engange, Explore, Explain, Elaborate, Evaluate, And Extend) Untuk Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematis Dan Self-Efficacy Siswa Sma (Doctoral dissertation, FKIP UNPAS).

Rahmy, S. N., Usodo, B., & Slamet, I. (2020). Students’ mathematical communication ability using 7E learning cycle based on students thinking style. JPhCS, 1469(1), 012154.

Rohendi, D., & Dulpaja. (2013). Connected Mathematics Project (CMP) Model Based on Presentation Media on the Mathematical Connection Ability of Junior High School Student. Journal of Educational and Practice, 4(4), 17-22.

Rohim, F., & Susanto, H. (2012). Penerapan model discovery terbimbing pada pembelajaran fisika untuk meningkatkan kemampuan berpikir kreatif. UPEJ Unnes Physics Education Journal, 1(1), 1-10.

Ruseffendi, E. T. (2006). Pengantar kepada membantu guru mengembangkan kompetensinya dalam pengajaran matematika untuk meningkatkan CBSA. Bandung: tarsito.

Saleh, H., & Warsito, W. (2019). Peningkatan Kemampuan Koneksi Matematis Mahasiswa Melalui Pembelajaran Model Siklus 7e Berbantuan Hypnoteaching. Prima: Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 158-174.

Saminanto, & Kartono. (2015). Analysis of Mathematical Connection Ability in Linear Equation With One variable Based on Connectivity Theory. International Journal of Education and Research, 3(4), 259-270.

Saragih, S., Napitupulu, E. E & Amin Fauzi. (2017). Developing Learning Model Based on Local Culture and Instrument for Mathematical Higher Order Thinking Ability. International Education Studies, 10(6), 114-124.

Sari, D. N. O., Mardiyana, M., & Pramudya, I. (2020). Analysis of the ability of mathematical connections of middle school students in the field of algebra. JPhCS, 1469(1), 012159.

Shafa, N., & Ghaida, R. (2016). Upaya Meningkatkan Kemampuan Koneksi Matematis Siswa Sma Dengan Model Pembelajaran Learning Cycle 7e (Doctoral dissertation, Universitas Pendidikan Indonesia).

Todor, I. (2014). The Old Stereotype about Boys/Girls and Mathematics: Gender Differences in Implicit Theory of Intelligence. Procedia (Elseiver) - Social and Behavioral Sciences, 159, 319 –323.

Ulya, I. F., Irawati, R., & Maulana, M. (2016). Peningkatan Kemampuan Koneksi Matematis Dan Motivasi Belajar Siswa Menggunakan Pendekatan Kontekstual. Jurnal Pena Ilmiah, 1(1), 121-130.

Additional Files

Published

2021-03-31

Issue

Section

Artikel

Citation Check