Pengembangan Media Pembelajaran Statistika SMA Kelas XII Menggunakan Articulate Storyline
DOI:
https://doi.org/10.33603/jnpm.v6i1.5905Abstract
Abstrak. Rendahnya motivasi belajar siswa pada saat pembelajaran daring menyebabkan kesulitan guru dalam mengajar statistika. Untuk mendukung dalam proses pembelajaran statistika, peneliti mengembangkan media pembelajaran berbasis articulate storyline dengan harapan media ini dapat meningkatkan motivasi belajar siswa. Penelitian ini menggunakan model penelitian Research and Development (R&D) dengan teori pengembangan ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, Evaluation). Instrumen yang digunakan dalam penelitian ini berupa kuisioner dengan skala likert yang diberikan kepada validator dan pengguna dan uraian yang diberikan hanya kepada pengguna. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media BATIK sangat valid dari hasil perhitungan rata rata skor oleh ahli media 97%, ahli materi dengan rata – rata skor 96%, dan ahli bahasa dengan rata – rata skor 96%. Penelitian ini di uji coba di salah satu SMA swasta di Jakarta dengan sasaran siswa dan guru kelas XII IPA. Pada tahap implementation, peneliti melakukan uji coba ke 4 siswa dan 1 guru dengan rata–rata skor pada penilaian siswa diperoleh 79,89% dengan kategori praktis. Pada tahap evaluation, peneliti melakukan uji coba ke 23 siswa dan 1 guru dengan rata–rata skor pada penilaian guru diperoleh 91,31% dengan kategori sangat praktis. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa media pembelajaran BATIK dapat diterapkan pada pembelajaran statistika dan diharapkan dapat bermanfaat kepada pihak–pihak terkait.
Kata Kunci: Media pembelajaran, Statistika, ADDIE.
References
Arwanda, P., Irianto, S., & Andriani, A. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Articulate Storyline Kurikulum 2013 Berbasis Kompetensi Peserta Didik Abad 21 Tema 7 Kelas Iv Sekolah Dasar. Al-Madrasah: Jurnal Pendidikan Madrasah Ibtidaiyah, 4(2), 193. https://doi.org/10.35931/am.v4i2.331
Awaludin, A. A. R. (2017). Analisis Kesulitan Siswa SMA Kelas XI Dalam Mempelajari Ukuran Tendensi Sentral. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 7(2), 163–170. https://doi.org/10.30998/formatif.v7i2.1799
Branch, R. M. (2010). Instructional Design: The ADDIE Approach. In Instructional Design: The ADDIE Approach. https://doi.org/10.1007/978-0-387-09506-6
Falahudin, I. (2017). Pengaruh Brain Training Terhadap Tingkat Inteligensia pada Kelompok Usia Dewasa Muda. Diponegoro Medical Journal (Jurnal Kedokteran Diponegoro), 6(2), 402–416.
Gustiani, S. (2019). Research and Development ( R & D ) Method as a Model Design in Educational Research and Its Alternatives. Holistics Journal, 11(2), 13–14. https://jurnal.polsri.ac.id/index.php/holistic/article/view/1849/892
Habibah, R., Salsabila, U. H., Lestari, W. M., Andaresta, O., & Yulianingsih, D. (2020). Pemanfaatan Teknologi Media Pembelajaran di Masa Pandemi Covid-19. Trapsila: Jurnal Pendidikan Dasar, 2(02), 1. https://doi.org/10.30742/tpd.v2i2.1070
Intisari. (2017). Persepsi Siswa Terhadap Mata Pelajaran Matematika. Jurnal Pendidikan Pascasarjana Magister PAI, 1(1), 62–71.
P. A., S., & Lumbantoruan, J. H. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Matematika Berbasis Articulate Storyline pada Materi Bangun Ruang Sisi Datar Kelas VIII. Edumatsains, 1(1), 35–49.
Pratama, R. A. (2019). Media Pembelajaran Berbasis Articulate Storyline 2 pada Materi Menggambar Grafik Fungsi di SMP Patra Dharma 2 Balikpapan. Jurnal Dimensi, 7(1), 19–35. https://doi.org/10.33373/dms.v7i1.1631
Putri, I. D. C. K., & Widodo, S. A. (2017). Hubungan Antara Minat Belajar Matematika, Keaktifan Belajar Siswa, dan Persepsi Siswa Terhadap Prestasi Belajar Matematika Siswa. Prosiding Seminar Nasional Etnomatnesia, 6(3), 721–724.
Ridwan, Y. H., Zuhdi, M., Kosim, K., & Sahidu, H. (2021). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Model Problem Based Learning Untuk Meningkatkan Kemampuan Berpikir Kreatif Fisika Peserta Didik. ORBITA: Jurnal Kajian, Inovasi dan Aplikasi Pendidikan Fisika, 7(1), 103. https://doi.org/10.31764/orbita.v7i1.3832
Rohmah, F. N., & Bukhori, I. (2020). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Mata Pelajaran Korespondensi Berbasis Android Menggunakan Articulate Storyline 3. Economic & Education Journal, 2(1), 169–182.
Satriawan, H. (2018). Problematika Pembelajaran Matematika pada Materi Statistika SMP Kelas IX. Jurnal Elektronik Pembelajaran Matematika, 5(3), 278–285.
Setyaningsih, S., Rusijono, R., & Wahyudi, A. (2020). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran Interaktif Berbasis Articulate Storyline Terhadap Motivasi Belajar dan Hasil Belajar Siswa pada Materi Kerajaan Hindu Budha di Indonesia. Didaktis: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan, 20(2), 144–156. https://doi.org/10.30651/didaktis.v20i2.4772
Sindu, I. G. P., Santyadiputra, G. S., & Permana, A. A. J. (2020). The Effectiveness of The Application of Articulate Storyline 3 Learning Object on Student Cognitive on Basic Computer System Courses. Jurnal Pendidikan Vokasi, 10(3), 290–299. https://doi.org/10.21831/jpv.v10i3.36094
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif,Kualitatif dan R&D (26th ed.). Bandung: Alfabeta.
Sulistyo, R., & Alyani, F. (2021). Analisis Kesulitan Peserta Didik dalam Pembelajaran Daring Matematika di Masa Pandemi COVID-19. Jurnal Cendekia : Jurnal Pendidikan Matematika, 5(3), 2460–2470. https://doi.org/10.31004/cendekia.v5i3.849
Sumantri, A., Anggraeni., Andrian, A., Rahmawati, A., Wahyudin, A., & Asep, H. (2020). Booklet Pembelajaran Daring. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kemendikbud RI, 53(9), 1689–1699.
Tegeh, I. M., & Pudjawan, I. N. J. K. (2015). Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Video Kelas IV Sekolah Dasar. Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran, 3(1), 24–29.
Wintoro, Y. P., Wiguno, L. T. H., Kurniawan, A. W., & Mu’arifin, M. (2021). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Gerak Dasar Lempar Berbasis Aplikasi Articulate Storyline. Sport Science and Health, 3(7), 543–555. https://doi.org/10.17977/um062v3i72021p543-555
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
Penulis yang menerbitkan karyanya ke jurnal ini setuju dengan persyaratan berikut:
Penulis menyerahkan hak cipta dan memberikan hak penerbitan pertama kepada jurnal, dengan karya yang secara serentak dilisensikan di bawah Lisensi: Creative Commons Attribution - Share Alike 4.0 Internasional License yang memungkinkan orang lain membagikan karya dengan pengakuan penerbitan awal dan kepenulisan karya di jurnal ini.