Pengembangan Media Powtoon dalam Pembelajaran IPA Sekolah Dasar
DOI:
https://doi.org/10.33603/caruban.v6i1.8030Abstract
Abstrak. Tujuan Penelitian dalam penelitian ini adalah untuk mengembangkan media powtoon dalam pembelajaran IPA kelas IV SDN Krowe 1. Jenis penelitian ini adalah penelitian Research & Development (R&D) dengan menggunakan model ADDIE (Analysis, Design, Development, Implementation, and Evaluation). Sampel dalam penelitian ini adalah 20 siswa kelas IV SD Negeri . Teknik pengumpulan data penelitian diperoleh melalui wawancara, angket validasi, angket respon dan tes. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media powtoon dalam pembelajaran IPA valid berdasarkan hasil penilaian ahli materi sebesar 86% (sangat valid), ahli media sebesar 84% (sangat valid), ahli bahasa sebesar 88% (sangat valid). Persentase keseluruhan dari ketiga ahli validasi tersebut adalah 86% yang dapat disimpulkan bahwa media powtoon sangat layak diuji cobakan pada siswa kelas IV. Tingkat kelayakan media powtoon dalam pembelajaran IPA berdasarkan penilaian angket respon siswa mendapatkan persentase 94% dengan kategori "sangat valid". Penilaian angket respon guru mencapai persentase 90% dengan kategori "sangat valid". Tingkat kelayakan media powtoon dalam pembelajaran IPA berdasarkan hasil tes evaluasi siswa setelah uji coba produk memperoleh rata-rata 83. Berdasarkan hasil yang diperoleh dapat disimpulkan bahwa dalam pembelajaran IPA menggunakan media powtoon dapat mempermudah siswa memahami materi.
Kata kunci: Media Powtoon, Pembelajaran IPA
Â
References
Astawan, I. G., & Agustina, I. G. A. T. (2020). Pembelajaran IPA Di Sekolah Dasar. Bali: Nilacakra
Ayu, D. G., Triwoelandari, R., & Fahri, M. (2019). Media Pembelajaran Powtoon Terintegrasi Nilai-Nilai Agama Pada Pembelajaran Ipa Untuk Mengembangkan Karakter: Jurnal Ilmiah Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, 9(2), 65–74.
Damayanti, I. (2014). Penerapan Model Pembelajaran Inkuiri Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Mata Pelajaran IPA Sekolah Dasar. JPGSD, 02(03).
Ekayani, P. (2017). (2017). Pentingnya Penggunaan Media. Jurnal Fakultas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, 2(1), 1–11.
Fitriyani, N. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Audio-Visual Powtoon Tentang Konsep Diri Dalam Bimbingan Kelompok Untuk Peserta Didik Sekolah Dasar. Jurnal Tunas Bangsa, 6(1), 104–114.
Hisbullah, & Selvi, N. (2018). Pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam di Sekolah Dasar. Makasar: Aksara Timur
Jalinus, N., & Ambiyar. (2016). Media dan Sumber Pembelajaran. Jakarta: Kencana
Lestari, N. (2020). Media Pembelajaran Berbasis Multimedia Interaktif. Klaten: Lakeisha
Liesdiani, D., Syaodih, E., & Mariam, P. (2016). Pengembangan Multimedia pembelajaran Berbasis Audio Visual Powtoon Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Ekonomi Akuntansi, 2(2), 139–149.
Pratama, F., Firman, F., & Neviyarni, N. (2019). Pengaruh Motivasi Belajar Siswa Terhadap Hasil Belajar Ipa Di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 1(3), 280–286.
Qurrotaini, L., Sari, T. W., & Sundi, V. H. (2020). Efektivitas Penggunaan Media Video Berbasis Powtoon dalam Pembelajaran Daring. Prosiding Seminar Nasional Penelitian LPPM UMJ, E-ISSN: 27, 7.
Rayanto, Y. H., & Sugianti. (2020). Penelitian Pengembangan Model ADDIE dan R2D2 : Teori & Praktek. Lembaga Academic & Research Institute.
Sadiman, A. (2014). Media Pendidikan, Pengertian, Pengembangan, dan Pemanfaatannya. Jakarta: Rineka Cipta
Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sugiyono. (2019). Metodolgi Penelitian dan Pengembangan (Research and Development/ RND). Bandung: Alfabeta
Sutikno, D. M. S. (2013). Belajar dan Pembelajaran. Lombok: Holistica
Syafitri, A., Asib, A., & Sumardi, S. (2018). International Journal of Multicultural and Multireligious Understanding An Applicati on of Powtoon as a Digital Medium : Enhancing Students ’ Pronunciation in Speaking. Enhancing Students ’ Pronunciation in Speaking, 5(2), 295–317.
Wedyawati, N., & Lisa, Y. (2019). Pembelajaran IPA di Sekolah Dasar. Sleman: CV Budi Utama
Widiyaningsih, B., & Sulisworo, D. (2021). Pengembangan dan Pemanfaatan Multimedia Pembelajaran Matematika Dengan Powtoon Di Masa Pandemi Covid-19. Jurnal Ekonomi dan Teknik Informatika 9(1), 47–57.
Wulandari, Y., Ruhiat, Y., & Nulhakim, L. (2020). Pengembangan Media Video Berbasis Powtoon pada Mata Pelajaran IPA di Kelas V. Jurnal Pendidikan Sains Indonesia (Indonesian Journal of Science Education), 8(2), 269–279.
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
Penulis yang menerbitkan karyanya ke jurnal ini setuju dengan persyaratan berikut:Penulis menyimpan hak cipta dan memberikan hak penerbitan pertama kepada jurnal, dengan karya yang secara serentak dilisensikan di bawah Lisensi: Creative Commons Attribution - Share Alike 4.0 Internasional License yang memungkinkan orang lain membagikan karya dengan pengakuan penerbitan awal dan kepenulisan karya di jurnal ini.