ANALISIS DAN PERENCANAAN STRUKTUR GEDUNG PKP-PK BANDAR UDARA INTERNASIONAL JAWA BARAT MAJALENGKA
DOI:
https://doi.org/10.33603/jki.v7i4.3907Abstract
Bandarudara merupakan lapangan terbang yang dipergunakan untuk mendarat dan lepas landas
pesawat udara, naik turun penumpang, dan/atau bongkar muat kargo dan/atau pos, serta dilengkapi dengan
fasilitas keselamatan penerbangan dan tempat perpindahan antar moda transportasi.(Undang-Undang
No.15 1992 tentang penerbangan).
Atas dasar kriteria keamanan dan kenyamanan maka proses perencanaan pembebanan harus sesuai
dengan SNI - 1727 - 2013 serta perencanaan struktur gedung ini harus mengacu dengan SNI - 2847 - 2013
beton bertulang, selain itu dalam perhitungan rekayasa gempa juga harus mengacu pada SNI - 1726 - 2012.
Berdasarkan data yang diperoleh dari Bandarudara Internasional Jawa Barat untuk Gedung PKPPK memiliki luas tanah ± 12303.8 m2 dan luas bangunan 1995.3 m2 . Gedung ini menggunakan material
struktur beton bertulang yang terdiri dari 3 lantai.
Analisis struktur digunakan software ETABS. Material beton bertulang yang digunakan untuk
balok, kolom, plat atap serta plat lantai. Hasil yang didapat berupa analisis dan gambar desain struktur
Gedung PKP-PK.
Kata Kunci : Analisis dan Perencanaan, Gedung PKP-PK, Kolom, Balok, Plat.
ABSTRACK
The airport is an airstrip used for landing and takeoffs of aircraft, passengers, and / or loading
and unloading of cargo and / or mail, and is equipped with aviation safety facilities and places of
intermodal transport (Act No.15 1992 about flights).
On the basis of safety and comfort criteria, the process of loading planning shall be in accordance
with SNI - 1727 - 2013 and the design of this building structure shall refer to SNI - 2847 - 2013 reinforced
concrete, in addition to the calculation of earthquake engineering shall also refer to SNI - 1726 - 2012.
Based on data obtained from West Java International Airport for PKP-PK Building has a land area
of ± 12303.8 m2 and building area of 1995.3 m2. This building uses a reinforced concrete structure
material consisting of 3 floors.
Structural analysis used ETABS software. Reinforced concrete material used for beams, columns,
roof plates and floor plates. The results obtained in the form of analysis and drawing the design of PKPPK Building structure.
Keywords: Analysis and Planning, PKP-PK Building, Column, Beams, Plate.
References
Saputra, Aris. 2017. Analisis Struktur
Rumah Sakit Permata Cirebon.
Mahendra P, Rury. 2016. Analisis
Perencanaan Struktur Hotel Dialog
Grage Cirebon Menggunakan Struktur
Beton SNI 2013.
Wibowo, Amdhani Prihatmoko. 2012.
Perencanaan Struktur Gedung Beton
Beton Bertulang Dangan Sistem
Rangka Pemikul Momen Khusus
(SRPMK) dan Sistem Rangka Pemikul
Momen Menengah (SRPMM).
Pedoman Perencanaan Pembebanan Untuk
Rumah dan Gedung. 1987.
Persyaratan Beban Minimum untuk
Perancangan Bangunan Gedung dan
Struktur Lain. (SNI-1727-2013).
Persyaratan Beton Struktural untuk
Bangunan Gedung. (SNI-2847-2013).
Tata Cara Perencanaan Gempa untuk
Struktur Bangunan. (SNI-1726-2012).
http://angkasasena.blogspot.co.id/2008/04/p
ertolongan-kecelakaan-penerbangandan.html
http://pustakapkppk.blogspot.co.id/2011/09/pertolongan
-kecelakaan-penerbangan-dan.html
http://pertolongankecelakaanpenerbangan.b
logspot.co.id/
https://www.academia.edu/19993576/PER
HITUNGAN_BALOK_and_KOLOM
_BAJA_KOMPOSITNON_KOMPOSIT
http://www.rumahmaterial.com/2015/01/co
ntoh-perhitungan-biaya-pondasibored.html
http://beratjenibesi.blogspot.co.id/2016/03/
normal-0-false-false-false-en-us-xnone.html
Downloads
Published
Issue
Section
Citation Check
License
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share and adapt the work with an acknowledgement of the works authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journals published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Upon receiving the proofs, the Author/Editor agrees to promptly check the proofs carefully, correct any errors, and authorize the publication of the corrected proofs.